Dara-laut cina Kembali Terpantau di Perairan Pulau Seram

Satu individu burung laut terlangka di dunia, dara-laut cina (Thalasseus bernsteini), kembali terpantau berada di perairan laut Pulau Seram bagian utara, Maluku. Pemantauan dilakukan tim gabungan yang terdiri dari Burung Indonesia, BKSDA Maluku, BirdLife International...

Perkici Buru, Antara Ada dan Tiada

Perkici buru adalah  burung endemis Pulau Buru yang misterius. Pertama kali ditemukan oleh seorang ahli entomologi kelahiran Tuban bernama Lambertus Johannes Toxopeus. Ia seorang guru dengan segudang pengalaman di lapangan, khususnya saat mengikuti Archbold Expedition...

Penandaan Burung Laut Terlangka di Dunia

Dara-laut cinta (Thalasseus bernsteini) merupakan burung laut terlangka di dunia dengan perkiraan jumlah individu yang tersisa saat ini kurang dari 100 ekor. Individu jenis ini diyakini menghabiskan waktu musim dinginnya untuk bermigrasi ke sejumlah negara di Asia...

Kakatua Tanimbar: Diburu dan Dianggap Hama

Saat pagi merekah dan sinar mentari menembus celah hutan, saat itulah suara kakatua mulai terdengar dan terbang melintas mengitari lahan pertanian masyarakat di pinggiran hutan Kepulauan Tanimbar. Masyarakat di kepulauan ini sangat mengenal kakatua tanimbar (Cacatua...